Seleksi Penyedia Jasa Posbakum Di Pengadilan Agama Pemalang
Pemalang 23 Desember 2024
Bertempat di Media Center Pengadilan Agama Pemalang, dilaksnakan seleksi Jasa Posbakum TA 2025. Wakil Ketua Pengadilan Agama Pemalang memberikan sambutan kepada LBH Perisai Kebenaran sebagai satun satunya LBH yang mengikuti seleksi tersebut.